Petualangan Ramadhan #DiRumahAja

Assalamu`laikum Wr Wb. 🙏🏻

Salam Silaturahim Ayah Bunda dalam Program

PetualanganRamadhan #Dirumahaja

Program ini Khusus kami siapkan menyikapi Kondisi aktivitas #dirumahaja serta tergerak untuk bisa memberikan bantuan menyiapkan agenda harian anak-anak kita selama bulan Ramadhan agar anak-anak kita sibuk dengan agenda kebaikan dan Ayah Ibu bisa Tetap #Tenang, program ini insya Allah tidak akan mengganggu aktivias rutin lainnya termasuk aktivitas sekolah karena kami desain dengan konsep aktivitas yang Challenging–berbeda dari Kegiatan Sekolah dan bisa menjadi aktivitas Refresh anak selama Ramadhan.

🧩 PENDAFTARAN
https://bit.ly/Ramadhanbeewhite2020

💡 MATERI/KURIKULUM 24 HARI
Materi yang akan disampaikan selama 24 hari adalah
1️⃣ Mengenal Allah SWT
2️⃣ Mengenal Profil Anak yang Disukai oleh Allah SWT.
3️⃣ Mengetahui “Why” dari setiap ibadah agar anak kita semakin semangat dalam beribadah
4️⃣ Mengenal dan Praktik Life Skill Seorang Muslim
5️⃣ Menguatkan Implementasi IMAN (Rukun Iman) dalam kehidupan sehari hari
6️⃣ Membangun Motivasi kuat agar selalu melakukan Kebaikan (Akhlak Mulia)
7️⃣ Mengetahui karakter dasar yang harus dimiliki seorang muslim untuk sukses dunia akhirat

➰ ALUR PROGRAM
1️⃣ Peserta akan mendapatkan 24 Kartu Aksi Kebaikan (dikirim ke rumah)
2️⃣ Setiap hari peserta akan melaksanakan instruksi Aksi Kebaikan yang ada di setiap kartu sesuai urutan dan melihat Video Interaktif yang dishare melalui Video Interaktif di Group Whatssapp
3️⃣ Aksi Kebaikan yang dilakukan dapat berbentuk Games Interaktif, Real Life Challenge, Observasi, Membuat Karya, Eksplorasi Minat/Passion Anak, Jelajah Al Qur`an, hingga Mind Mapping dan Literasi,
4️⃣ Anak akan melakukan secara Mandiri Intruksi Aksi Kebaikannya dalam rentang waktu pukul 08.00-16.00, Durasi total untuk aktivitas harian adalah 2-3 Jam sehingga setiap anak diberikan kesempatan mengatur waktu aktivitasnya dan dapat bertanya langsung ke kaka Mentor jika ada yang ingin ditanyakan berkenaan dengan aktivitas, insya Allah tidak akan menambah beban harian.
5️⃣ Sore hari Mentor/Fasilitator akan membagikan Hikmah atau Nilai Aktivitas hari itu sesuai kurikulum yang akan disampaikan oleh Kaka Trainer dari Beewhite dalam bentuk Video Interaktif
6️⃣ Setiap hari sabtu (3x) akan dilaksanakan mentoring interaktif selama 1 jam bersama Kaka Mentor menggunakan Aplikasi ZOOM, agendanya adalah penguatan materi 7 hari terakhir serta Silaturahim antar anggota kelompok Lintaskota

🗓️ WAKTU PELAKSANAAN
28 April – 22 Mei 2020

🔍 INVESTASI PROGRAM
Rp. 99.000,-/Peserta (24 Hari)
`Belum termasuk Ongkos Kirim Tools
Semoga dapat menjadi Wasilah Kebaikan Anak untuk Tumbuh Bersama Ramadhan.

📝 FASILITAS
1️⃣ 24 Kartu Aksi Kebaikan dengan Desain Ekslusif (dikirim ke rumah)
2️⃣ 24 Video Interaktif Panduan Aktivitas
3️⃣ 24 Video Motivasi (Review Aktivitas)
4️⃣ Mentoring Interaktif 3x @1jam
5️⃣ Pendampingan Mentor/Fasilitator 24 hari dalam bentuk Group Whatsapp
6️⃣ E-Certificate

Semoga program ini melimpah manfaatnya
Hormat Kami
Beewhite Management
@beewhite_mgt

Cara Mudah agar Ramadhan Anak #dirumahaja menjadi menyenangkan, menantang, dan inspiratif serta membantu Ayah Ibu bisa tetap #Tenang dalam Bekerja dan Beraktivitas.
.
💡INFORMASI LENGKAP
https://bit.ly/petualanganramadhandirumahaja2


.

[Workshop Online] Public Speaking for Kids and Teens

A. ALASAN MENGAPA HARUS BELAJAR PUBLIC SPEAKING SEJAK DINI?

PERTAMA
Untuk eksplorasi perasaannya. Ketika sang anak mampu mengeksplorasi perasaannya, saat itu juga mereka mampu untuk menyampaikan keinginan atau kebutuhannya. Maka hal inilah yang akan mempermudah kehidupannya, terutama untuk guru ataupun untuk orang tua. Karena mereka akan lebih mudah untuk memahami dan mengerti apa kebutuhan anak tersebut.

KEDUA
Untuk membentuk kepribadian dari anak tersebut. Kepribadian seperti apa? Kepribadian yang percaya diri, terbuka dan juga humble. Kenapa kepribadian tersebut diperlukan? Karena, ketika kita mengajarkan hal-hal positif seperti itu sejak dini, maka saat dewasa nanti kepribadian itu akan sangat mempengaruhi dalam pertumbuhan dan perkembangan sang anak.

KETIGA
Aktif dan berprestasi. Ketika seorang anak sudah percaya diri, berani, mampu mengekspresikan perasaannya dan menyampaikan apa yang dia inginkan secara lebih komunikatif. Maka mereka akan cenderung lebih aktif dan juga berprestasi, baik di sekolah atau dimanapun. Karena anak-anak seperti ini, cenderung menonjol daripada orang lain dimana pun ia berada dan juga, mereka adalah orang-orang yang biasanya disukai oleh banyak orang.

B. MANFAAT PROGRAM

  1. Belajar menguasai diri, melawan rasa takut untuk berbicara.
  2. Berbicara dengan tenang, sistematis, hingga semua ide yang ingin disampaikan dapat tersampaikan dengan baik.
  3. Belajar bagaimana agar didengarkan oleh orang, dengan kekuatan ekspresi, bahasa tubuh hingga kekuatan kata kata yang kita pilih.
  4. Belajar langsung dengan semi privat dapat bertanya ke Kak Jay agar bisa menjawab permasalahan terkait berbicara di depan umum.

C. METODE PROGRAM

  1. Kak Jay akan menyampaikan materi langsung secara interaktif selama 15 menit melalui Aplikasi ZOOM.
  2. Setelah itu Kak Jay akan langsung melakukan komunikasi interaktif dengan seluruh peserta, memberikan challenge teknik public speaking dan peserta langsung mendapatkan Feedback sesuai sesi materi yang diberikan (total ada 3 sesi masing masing 1 jam).
  3. Sesi Pertama akan dilaksanakan pada hari Sabtu, pukul 08.00-09.00 dan sesi kedua dilaksanakan juga pada hari Sabtu, pukul 16.00-17.0. Sedangkan sesi ketiga akan dilaksanakan pada hari Ahad pukul 08.00-09.00.
  4. Setiap peserta nantinya juga akan diberikan tugas merekam video public speaking untuk dikirimkan ke Kak Jay dan mendapat Feedback teknik untuk dikembangkan lebih jauh agar bisa mencapai tujuan dari program ini.

Workshop Online & Kompetisi Aksi Kebaikan

#AksiKebaikanDiRumah

Sebagai ikhtiar kami untuk membantu Keluarga tetap produktif dalam kondisi saat ini, sehat dalam emosi, sehat dalam komunikasi serta aktif membangun energi untuk terus menambah ilmu dan membangun kebiasan baru yang lebih baik, izinkan kami mengajak Ayah Bunda dan Anak Remaja Indonesia untuk mengikuti Program Istimewa bersama kami:

💡

1. PROGRAM ORANG TUA
Workshop Online Parenting “Mengurus Anak” VS “Membangun Anak”

Belajar langsung bersama Pakar Komunikasi Keluarga dengan konsep practical parenting yang sangat aplikatif dan mudah diduplikasi.
Pendaftaran:
http://bit.ly/workshoponlinebeewhite

2. PROGRAM ORANG TUA & ANAK
“Workshop Online Menumbuhkan Anak Menjadi “PEMIMPIN GADGET”

Menambah ilmu baru, referensi baru, agar Gadget dapat menjadi SOLUSI bukan menjadi Masalah Baru.
Pendaftaran:
http://bit.ly/workshopmemimpingadget

📍

3. PROGRAM ANAK & REMAJA
“Workshop Online PUBLIC SPEAKING”

Menambah Kemampuan Anak agar lebih percaya diri dengan potensinya dan percaya diri berbicara di depan umum.
Pendaftaran:
http://bit.ly/publicspeakingbeewhite

📍

4. KOMPETISIS AKSI KEBAIKAN (Vlog-Menulis-Poster)

Mengasah minat dengan real challenge untuk berani menginspirasi kebaikan sejak dini.
Ketentuan Kompetisi:
http://bit.ly/ketentuanaksikebaikan_
Pendaftaran:
http://bit.ly/kompetisiaksikebaikan2020

Segera Daftarkan diri dan Temukan Pengalaman Belajar Bersama Keluarga di Rumah dengana yang menyenangkan dan penuh manfaat.

👤

NARAHUBUNG:
0856 740 1000 atau Link WA
http://bit.ly/HalloTrainingBeewhite2020

Organized by:
Beewhite Management
IG @beewhite_mgt

EVENT LIBURAN BAIK BEEWHITE 2019

EVENT LIBURAN BAIK BEEWHITE 2019

Sudah rencanakan kegiatan bermanfaat untuk mengisi liburan sekolahmu?

Ingin menggali ilmu pengetahuan sambil melakukan aktivitas menyenangkan?

Mau ikut #liburanbaik bersama Beewhite Management?

Yuk, cek kegiatan seru #liburanbaik di bawah ini:

🚀ISLAMIC SCIENCE CAMP🚀:
https://www.instagram.com/p/B4MvXK7nyGn/

🌲JEJAK ANAK BAIK🌲:
https://www.instagram.com/p/B4Mx3z_nXJt/

🎬TALENT ADVENTURE🎬:
https://www.instagram.com/p/B4MxH0Qn8tM/

—————————————————

COMING SOON #liburanbaik di bulan Desember 2019!🤩
Info selengkapnya dapat dilihat di http://instagram.com/beewhite_mgt

Talent Adventure (27 Juni-9 Juli 2019, Sekolah Al Fikri Depok)

🎒 TALENT ADVENTURE 🎒
.
Program Liburan Baik, Kreatif, Produktif & Inspiratif
Belajar Menemukan Bakat dan Minat Terbaikmu
.
🏢 WAKTU DAN TEMPAT
📍 Kampus Al-Fikri Depok, Pukul 08.00-13.00 wib
🔖 Kamis, 27 Juni 2019 || Fun Cooking
🔖 Jum’at, 28 Juni 2019 || Video & Sinematografi
🔖 Senin, 1 Juli 2019 || Lukis & Animasi Anak
🔖 Selasa, 2 Juli 2019 || Roket Air & Petualangan Sains
🔖 Rabu, 3 Juli 2019 || Permainan Tradisional & Membatik
🔖 Kamis, 4 Juli 2019 || Public Speaking for kids & teens
🔖 Senin, 8 Juli 2019 || Menjadi Penulis Cilik
🔖 Selasa, 9 Juli 2019 || Kreativitas Karya Anak
.
👤 PESERTA PROGRAM
SD, SMP & SMA (Usia 5 -18 Tahun)
( Aktivitas SD, SMP & SMA terpisah)
.
🏹 TAMBAHAN KEGIATAN
Outbound, Aksi Memanah & Leadeship Games tersedia di semua tanggal dengan minimun peserta 30 orang di setiap tanggal kegiatan.
.
💰 BIAYA PROGRAM PER KEGIATAN
Rp.150.000/peserta (Biaya per Tanggal Kegiatan)
.
🔹 FASILITAS PROGRAM
Perlengkapan kegiatan, Snack, Makan Siang, Pendamping kelompok (1:7)
.
📱 INFORMASI & PENDAFTARAN
link Pendaftaran : http://bit.ly/liburanbaik2019
link Whatsapp : http://bit.ly/daftarbeewhite
.
☎ Contact Person
0856 740 1000 (whatsapp)
0812 3000 356 (call)
.
Hormat kami,
Beewhite Management
IG : @beewhite_mgt
www.beewhite.com

Jejak Anak Baik Indonesia (30 Juni 2019, Cibubur / 6 Juli 2019, Cibubur)

🏆 JEJAK ANAK BAIK INDONESIA 🏆
#LiburanBaik
#LiburanProduktif
#Inspiratif
.
💫Belajar untuk lebih percaya diri
💫Belajar untuk lebih berani
💫Belajar bekerjasama
💫Belajar menjadi pemimpin
💫Membangun emosi positif
💫Belajar Ibadah di Alam
💫Belajar Akhlak terhadap Alam
💫Belajar Science di Alam Terbuka
💫Belajar Teknologi di Alam
.
🎯 VIDEO PROGRAM
http://bit.ly/2WtDGAe
.
🏢 WAKTU DAN TEMPAT
🔭 Buperta Cibubur, Pukul 07.00-17.30 WIB
⛳ BATCH 1 || Minggu, 30 Juni 2019
⛳ BATCH 2 || Sabtu, 6 Juli 2019
.

👤 PESERTA PROGRAM
SD,SMP & SMA (Usia 5-18 Tahun)
(Aktivitas SD,SMP & SMA terpisah)
.
🎯 AKTIVITAS SERU
📍Training Motivasi
📍Aksi Memanah
📍Petualangan Alam/Outbound
📍Games Kerjasama
📍Games Kepemimpinan
📍Kreasi Lukis Bambu
📍Simulasi Roket Air
📍Teropong Matahari
.
🔷 FASILITAS PROGRAM
Kaos Kegiatan, Makan Siang, Snack, Sertifikat, Name tag, dan Slayer, Fasilitator Pendamping (1:6),
.
🔖 INFORMASI & PENDAFTARAN
link Pendaftaran : http://bit.ly/liburanbaik2019
link Whatsapp : http://bit.ly/daftarbeewhite
.
☎ Contac Person
0856 740 1000 (whatsapp)
0812 3000 356 (call)
.
Organized by
Beewhite Management
IG @beewhite_mgt
www.beewhite.com

Islamic Science Camp (4-6 Juli 2019, Cibodas, Bogor)

🏕 ISLAMIC SCIENCE CAMP🏕

Belajar Sains dari alam terbuka melalui interaksi dan pendekatan ilmiah yang melatih kemandirian, pengembangan diri dan karakter positif lainnya serta penguatan spiritual melalui dunia sains dan pengalaman interaksi sosial
.
🏢 WAKTU DAN TEMPAT
📍 Kamis-Sabtu, 4-6 Juli 2019 (Pondok Pemuda Cibodas, Bogor)
.
👤 PESERTA PROGRAM
SD, SMP & SMA (Usia 8 -18 Tahun)
( Aktivitas SD, SMP & SMA terpisah)
.
. 🏹 AKTIVITAS KEGIATAN
0⃣1⃣ Robotic Sederhana
0⃣2⃣ Observasi Langit (Teleskop)
0⃣3⃣ Simulasi Roket Air
0⃣4⃣ Nonton Film Antariksa
0⃣5⃣ Wokshop Sains
0⃣6⃣ Videografi Demo Sains
0⃣7⃣ Tadabbur Sains Al-Qur’an
0⃣8⃣ Leadership Chellenge
0⃣9⃣ Jelajah Desa (Project Sosial)
1⃣0⃣ Belajar Teknologi Tumbuhan
1⃣1⃣ Petualangan Alam
1⃣2⃣ Muhasabah
.
. 💰 BIAYA PROGRAM
Rp.1.200.000/anak (Umum/Non Alumni)
Rp1.050.000/anak (Alumni & Mitra)
.
. 🔹 FASILITAS PROGRAM
Penginapan 3 hari 2 malam, Bus AC, Name Tag, Konsumsi, Kaos kegiatan, Sertifikat, Transportasi (BIS AC), Pendamping kelompok (1:7)
.
. 📱 INFORMASI & PENDAFTARAN
link Pendaftaran : http://bit.ly/liburanbaik2019
link Whatsapp : http://bit.ly/daftarbeewhite
.
. ☎ Contact Person
0856 820 3000 (Whatsapp & Telpon)
.
.
Hormat kami,
Beewhite Management
IG : @beewhite_mgt
www.beewhite.com

MEMIMPIN GADGET (Jabodetabek, 24 Februari 2019 )

🌐 MEMIMPIN GADGET 🌐

“Motivasi 1000 Kebaikan bersama Gadget, Agar Gadget Menumbuhkanku Dalam Kebaikan”

Ayah Bunda, Ingin agar anak kita…. 
💡Memahami lebih jauh tentang manfaat dan dampak negatif Gadget?
💡Mengetahui cara mengatur waktu bersama Gadget dengan menyusun timeline sendiri?
💡Mengetahui cara menyusun target informasi dan wawasan yang dapat menambah semangat ibadah, dan motivasi belajar.
💡Mengetahui cara membuat “Challenge” yang positif bersama Gadget?
💡Mengetahui permainan dan aktivitas kreatif sebagai pilihan kegiatan menarik?
💡Mendapat motivasi untuk produktif bersama gadget, yakni membuat Video Kebaikan sederhana di Sekolah dan di rumah? Belajar langsung dari Pembuat FILM Nasional “IQRO”
💡Mengetahui langkah-langkah dan praktik langsung membuat Video Kebaikan dari menulis naskah hingga pengambilan video.

Siapkan Diri untuk mengikuti Petualangan Hebat
MEMIMPIN GADGET

📌 WAKTU & TEMPAT
🏢 FMIPA Universitas Indonesia
📍24 Februari 2019 (07.00-17.30)
SD (Gedung C BSM)
SMP & SMA (Gedung Pertamina)

🔖 INFO LENGKAP
http://bit.ly/trainingbeewhite

📱 WHATSSAPP
http://bit.ly/adminbeewhite_pribadi
http://bit.ly/adminbeewhite_Kolektif

 NARAHUBUNG
08568203000 atau 021 77833180

Dapatkan manfaat menarik dan istimewa dengan menjadi MITRA PUBLIKASI @beewhite, Silakan hubungi narahubung kami untuk ketentuan dan informasi lebih lanjut

Organized by
Beewhite Management
IG @beewhite_mgt
FB: Bee White

Petualangan Mimpi 2 Denpasar

Event Petualangan Mimpi hadir lagi di DENPASAR, BALI!

🌟*PETUALANGAN MIMPI 2 DENPASAR* 🌟
.
Ingin mendapat rekomendasi positif tentang passion anak kita? .
Ingin mengenalkan lebih jauh tentang kecakapan hidup dasar yang harus dimiliki untuk meraih mimpi-mimpi anak kita? Seperti belajar menjadi pejuang waktu, belajar menyusun target dan semangat mencapainya, Belajar mengatasi masalah dan menunaikan tugas dengan tuntas, membangun kepercayaan diri dan belajar mengelola uang sejak dini. .
Ingin memberikan anak kita belajar langsung dari kaka kaka Trainer dan Fasilitator berpengalaman dengan motivasi terbaiknya? atau belajar langsung dari akak-kakak yang telah menjadi Juara di Level Nasional dan Internasional? .
Insya Allah anak kita bisa mendapatkannya dalam program
.
PETUALANGAN MIMPI 2 DENPASAR (SD,SMP)
Minggu, 23 Desember 2018
Aula Nusantara, Kampus Universitas Udayana.
.
Kenali “Passion”mu! Asah Kecakapan Hidup (LifeSkill)mu!, Jelajahi Jalanmu Meraih Mimpi dengan Lebih Mudah!. Pastikan Putra/Putri Ayah Bunda mengikuti Petualangan Baik ini.
.
🔖 *INFORMASI & PENDAFTARAN*
http://bit.ly/trainingbeewhite2018 .
📱 *0856 820 3000*
📱 *0812 1800 540* .
*Informasi & pendaftaran via whatsapp* : .
📍http://bit.ly/adminbeewhite_pribadi .
📍http://bit.ly/adminbeewhite_Kolektif
kirim dengan format: “pm2_denpasar_namaortu_namalengkapanak_L/P_usia_kelas_sekolah_noWhatsappOrtu *
.
Kami siapkan insentif khusus untuk Ayah Bunda yang berkenan merekomendasikan dan mengumpulkan peserta untuk ikut kegiatan ini, silahkan hubungi tim kami, semoga lebih bermanfaat baik secara materi dan kebaikannya*

_*Organized by*_
Beewhite Management