PROGRAM ISTIMEWA
Talent
ADVENTURE
Aktifkan harimu dengan produktifitas, pengembangan diri dan aksi kebaikan
BENTUK PROGRAM
- Peserta akan mendaptakan sesi selama 4 jam bersama mentor atau pelatihan talent adventure.
- Konsep kegiatan menggabungkan teori dan praktik dengan fokus pada produksi karya dari peserta.
- Peserta dapat bertanya atau berkomunikasi langsung dengan Fasilitator untuk memastikan memahami proses pembelajaran selama program berlangsung
4
KELAS
4
JAM/KELAS
MATERI PEMBELAJARAN
KELAS
LEADERSHIP GAMES & PERMAINAN TRADISIONAL
- Siap Memipin dan Dipimpin
- Teknik Dasar dan Seni menjadi seorang pemimpin
- Sukses dalam Tim (Kerjasama Tim)
- Karakter Disiplin, Pantang Menyerah dan Tanggung Jawab.
KELAS
KREATIVITAS & CRITICAL THINKING
- Mengapa harus Kreatif?
- Langkah-Langkah menjadi lebih kreatif dengan pengembangan ide/gagasan
- Mengenal Masalah dan alur menyelesaikan masalah.
KELAS
ROKET AIR DAN PETUALANGAN SAINS
- Eksplorasi percobaan SAINS yang dekat dengan kehidupan sehari hari.
- Eksplorasi SAINS Al Qur’an tentang tumbuhan dan hewan sebagai Makhluk Ciptaan Allah SWT.
- Eksplorasi dan Simulasi ROKET Air
KELAS
VIDEOGRAFI DAN SINEMATOGRAFI
- Teknik pengambilan video
- Teknik membuat script/naskah
- Teknik editing video dan presentasi
INGIN TAHU KESERUANNYA?
Lihat Apa Kata mereka tentang Talent Adveture....
TESTIMONI
Testimoni Peserta Talent Adventure
JADWAL KELAS TALENT ADVENTURE
Kegiatan akan dilaksanakan pada
BATCH 1 : 29 Juni 2024
FIA Universitas Indonesia
BATCH 2 : 6 Juli 2024
Aula Masjid Darussalam Kota Wisata Cibubur, Bogor.
Persembahan Istimewa
Berapa Investasi Besar yang harus disiapkan untuk mendapatkan manfaat besar dari program talent adventure ini.