Rangkaian aktivitas, percobaan hingga observasi SAINS dalam Al Quran insya Allah akan memudahkan anak dan keluarga kita melihat Maha Besar, Maha Kuasa dan Maha Berkehendaknya Allah SWT.
Cinta hanya akan terbangun melalui interaksi, semakin sering anak kita berinteraksi dengan Al Quran dan Ilmu insya Allah akan semakin mencintai Ilmu dan Al Quran.
Aktivitas Sains Quran akan melatih anak untuk banyak membaca, mendengar dan melihat Ilmu Pengetahuan baru, hal ini akan menjadi stimulasi awal anak senang belajar.
Eksplorasi, Observasi hingga percobaan Sains di dalam Al Quran membuat anak kita akan disibukkkan dengan hal positif dan membuat waktu mereka lebih produktif.
Program ini akan melatih anak untuk mempersiapkan sebuah proses dengan baik, karena jika persiapan kurang optimal hasilnya pun akan kurang optimal.
Aktivitas Sains Quran akan melatih critical dan crative thingking anak, belajar dari pengalaman untuk mengasah motivasi belajar anak dan membangun mental pantang menyerah.
Bentuk PROGRAM
Virtual Jelajah Sains Quran
Jelajahi dasyatnya Sains di dalam Al Quran melalui petualangan virtual yang memadukan kekuatan multimedia dan motivasi dari trainer.
Kompetisi Sains Quran
4 Kompetisi Sains Quran yang akan dilaksanakan adalah cerdas tangkas, vlog sainsqu, peta sainsqu dan demo sains quran.
Program ini adalah program keluarga, sehingga diupayakan diikuti oleh peserta usia TK-SD dengan pendampingan Ayah/Bunda walau dengan waktu terbatas.Â
Program ini dilaksanakan pada 23-24 Juli 2022
#SERU & INSPIRING
Agenda Utama Olimpiade Sains Quran
Perjalanan Virtual untuk menyaksikan kebesaran Allah melalui dunia sains yang ada di dalam Al Quran, seperti alam semesta, lautan Allah, Gunung Gunung Allah. Dikemas dalam sebuah skenario perjalanan Peserta dalam Petualangan Sains Quran yang dipandu oleh Tour Guide Khusus.Master Trainer Sains Quran.Â
#SERU & INSPIRING
Kompetisi Olimpiade Sains Quran
Rundwon Aktivitas
Olimpiade Sains Quran
23 Juli 2022
09.00-12.00
-------------------
VIRTUAL SAINS QURAN
Petualangan Virtual Sains Quran untuk melihat "Amazing Allah SWT" melalui Sains di dalam Al Quran dengan memasukan konsep Multimedia dengan Story Telling dari Master Trainer melalui media ZOOM
23 Juli 2022
13.30 - 15.00
----------------------
CERDAS TANGKAS SAINSQU
Cerdas Tangkas dilaksanakan menggunakan media ZOOM yang dilaksanakan secara LIVE bersama seluruh peserta.
23 Juli 2022
16.00 - 20.00
------------------
VLOG SAINS QURAN
Instruksi akan diberikan pada pukul 16.00 dan pertanyaan teknis untuk agenda ini hanya dapat disampaikan di group dalam rentang waktu ini.
24 Juli 2022
08.00 - 12.00
-----------------
DEMO SAINS QURAN
Instruksi akan diberikan pada pukul 08.00 dan pertanyaan teknis untuk agenda ini hanya dapat disampaikan di group dalam rentang waktu ini. a
24 Juli 2022
13.00 - 17.00
-----------------
PETA SAINS QURAN
Instruksi akan diberikan pada pukul 12.00 dan pertanyaan teknis untuk agenda ini hanya dapat disampaikan di group dalam rentang waktu ini
25 Juli 2022
17.00
----------------
BATAS AKHIR
Batas akhir pengumpulan video kompetisi. .
#SERU & INSPIRING
Lihat Keseruannya!