Leadership Camp

LEADERSHIP CAMP (LDK)

Tujuan LDK
Membangun kepemimpinan dan organisasi yang efektif, efisien yang membawa perubahan positif di lingkungan intra sekolah.

Manfaat LDK 

  1. Membekali pelajar untuk beraktivitas nyata di organisasi sekolah dengan pengetahuan serta skill kepemimpinan dan keorganisasian.
  2. Menumbuhkan jiwa kepemimpinan sehingga mampu mengatur diri dan lingkungannya.
  3. Menanamkan dasar-dasar ilmu manajemen organisasi sehingga remaja me-miliki pengetahuan, kemampuan, dan keahlian untuk berperan aktif di organisasi sekolah serta memiliki self belonging yang tinggi terhadap organisasi sekolah.

 Materi LDK

  1. Peta Potensi diri,
  2. Dasar-Dasar kepemimpinan,
  3. Manajemen Diri,
  4. Simulasi Kepemimpinan,
  5. Team
  6. Building (Super Team),
  7. Manajemen Organisasi,
  8. Komunikasi Efektif
  9. Manajemen perencanaan & pelaksanaan kegiatan.
  10. Dobrak diri dan Total Action.

Sasaran Pelatihan
Siswa SMP dan SMA pengurus organisasi di sekolah (OSIS, Rohis dll).

Tipe Pelatihan Waktu Pelatihan
Indoor & Outdoor 2-3 Hari

“Be The Next Leader”
“Goes to Super Team”